Menatap Masa Dengan Pancasila

“Karena tidak mungkin MPR menangani sendiri. Harus ada satu badan nasional yang khusus menangani sosialisasi Pancasila,” tambahnya.
Meski dirinya mendorong sosialisasi Pancasila lebih massif namun Soenmandjaja mengkritik slogan ‘Pancasila Reborn’ yang muncul di peringatan Hari Lahir Pancasila.
“Itu penggunaan diksi yang tidak tepat. Pancasila sudah ada, lalu untuk apa dilahirkan kembali,” imbuhnya.
Eddy mengajak generasi muda menjadi sumberdaya yang kritis dan tangguh.
Untuk membentuk hal yang demikian maka diperlukan keteladanan dari para pemimpin bangsa.
"Kalau generasi muda tidak mendapatkan ketedanan dari pendahulu, kita akan dilecehkan oleh bangsa lain," katanya.
Eddy mengungkapkan Pancasila merupakan ideologi yang bagus dan strategis.
Beragam upaya menghayati dan mengamalkan Pancasila pun dilakukan generasi terdahulu. Pada masa dulu ada Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila (P4).
Dalam Pekan Pancasila tahun 2017, perpustakaan MPR turut berpartisipasi dalam memeriahkan acara itu.
- IHSG Anjlok, Waka MPR: Kuatkan Basis Investor Instituional Domestik
- Gelar Bazar Murah di Subang, Waka MPR: Ringankan Beban Masyarakat
- Waka MPR Jajaki Peluang Investasi di Bidang Teknologi Karbon Rendah
- Dukung Eksistensi BPKH, Ketua MPR: Penting untuk Meringankan Biaya Haji
- Anak Menkum Supratman dan Ahmad Ali Dilaporkan ke KPK terkait Pemilihan Pimpinan MPR dan DPD
- Waka MPR Apresiasi Penjelasan Dirut Pertamina: Redam Kegundahan Publik