Menbudpar Tak Rela Taman Komodo Dicoret
Ancam Tuntut Yayasan N7W
Senin, 07 Februari 2011 – 20:49 WIB

Menbudpar Tak Rela Taman Komodo Dicoret
“Pemerintah Indonesia tidak pernah membuat perjanjian dengan pihak penyelenggara N7W maupun pihak lain, di luar kesepakatan yang telah tercantum dalam standart participation agrement,” terangnya.
Baca Juga:
Untuk itu, lanjut Jero Wacik lagi, pemerintah Indonesia akan terus berkomitmen mempromosikan TNK sebagai warisan dunia yang telah ditetapkan oleh UNESCO pada tahun 1991 dan perlu dilindungi dan dijaga kelestarianya. “Keikutsertaan TNK dalam N7W tersebut dilakukan untuk lebih mempopulerkan pengakuan TNK sebagai situs warisan dunia," tandasnya. (kyd/jpnn)
JAKARTA -- Kementerian Budaya dan Pariwisata (Kemenbudpar) menegaskan pemerintah Indonesia akan menuntut yayasan New7Wonders (N7W) apabila mengeliminasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung