Mencari Penyeimbang Wajah Kabinet Indonesia Maju
Kamis, 24 Oktober 2019 – 23:56 WIB

Rudi S Kamri. Foto: Dok Pri
Figur sipil yang menonjol di bidang intelijen saat ini adalah Suhendra Hadikuntono. Menurut saya penunjukan Suhendra sebagai Kepala BIN oleh Presiden Jokowi adalah satu-satunya jalan cerdas untuk menetralkan kekerasan wajah Kabinet Indonesia Maju, sekaligus upaya meningkatkan kinerja intelijen negara.
Kalau Jokowi kembali menunjuk figur tentara atau polisi menjadi Kepala BIN, dia terkesan terperosok dalam lubang yang sama atau mengulangi kesalahan yang sama.
Akibatnya wajah Kabinet Indonesia Maju bukan hanya terkesan garang, melainkan juga menjadi merah meradang. (*)
Hari ini momen yang ditunggu-tunggu oleh rakyat Indonesia akhirnya menjadi kenyataan. Presiden Joko Widodo dengan didampingi Wakil Presiden KH Ma'ruf Amin mengumumkan susunan kabinet yang dinamakan Kabinet Indonesia Maju di Istana Negara, Rabu (23/10).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Jokowi: Ini Sudah Jadi Fitnah di Mana-Mana
- Soal Ijazah Jokowi Diduga Palsu, UGM Siap Buka-Bukaan
- Para Menteri Sowan ke Jokowi, Efriza: Sikap Kurang Menghargai Presiden Prabowo
- Sejumlah Menteri Prabowo Silaturahmi ke Rumah Jokowi, Pengamat Ini Ungkap Hal Tak Lazim
- Kuasa Hukum: Ijazah Jokowi Sudah Clear & Sah Secara Hukum
- Hari Kedua Lebaran 2025, Menkop Budi Arie Kunjungi Joko Widodo