Mencekam! Caesar Minta Maaf, Perang Telah Dimulai
Jumat, 07 Oktober 2016 – 21:57 WIB
jpnn.com - SUDAH lihat teaser film War for the Planet of the Apes? Ya, produser baru saja merilisnya melalui YouTube.
Video yang disebar dengan durasi 46 detik itu memperlihatkan Caesar yang sedang memberikan peringatan perang.
Dilatarbelakangi turunnya salju, Caesar, sang pemimpin, memberikan peringatan tentang perang yang akan segera terjadi dan tidak dapat dihentikan lagi.
Peringatan Caesar dalam teaser itu terdengar sangat mirip dengan apa yang dia katakan di akhir film perdana.
"Anda harus pergi sebelum pertempuran dimulai. Saya minta maaf. Perang telah dimulai," kata Caesar, dilansir dari Aceshowbiz, Jumat (7/10). (mg5/jpnn)
Baca Juga:
SUDAH lihat teaser film War for the Planet of the Apes? Ya, produser baru saja merilisnya melalui YouTube. Video yang disebar dengan durasi 46 detik
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Film Elang Menyibak Tabir Gelap di Balik Sepak Bola Indonesia
- Kimberly Ryder Bantah Kabar Larang Edward Akbar Bertemu Anak-anak
- Berperan Jadi Jin di Series Terbaru, Ria Ricis Ceritakan Perannya
- Dibintangi Caitlin Halderman Hingga Ria Ricis, Ini Sinopsis Series Pacarku Jinny
- Aset Harvey Moeis dan Sandra Dewi Disita, Penasihat Hukum Bicara Soal Pisah Harta
- Cerai dari Edward Akbar, Kimberly Ryder Bicara Soal Kemungkinan Nikah Lagi