Mencerdaskan Kehidupan Bangsa Dibayar Rp 10 Ribu per Jam
Jumat, 02 Desember 2016 – 00:08 WIB

Guru sedang mengajar. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Dengan anggran itu diharapakan dapat digunakan dengan maksimal dan untuk meningkatkan mutu pendidikan di Provinsi Jambi.
Sementara itu, Pengamat Pendidikan Jambi, Bahren Nurdin mengaku setuju jika gaji GTT sesuai dengan jam mengajar.
Hanya saja dia meminta pemerintah mengkaji ulang besaran gaji GTT itu.
Karena yang mereka lakukan adalah mencerdaskan kehidupan bangsa. Minimal sesuai dengan UMP.
“Bukan hanya itu saja, guru honorer itu hanya cukup dibebankan dengan memberi pelajaran, jika ada tugas lain, seperti pendampingan dan pembinanaan, mereka harus diberikan insentif tambahan yang sesuai dengan apa yamg mereka lakukan,” katanya.(cro1/sam/jpnn)
JAMBI – Pemerintah Provinsi Jambi telah menyiapkan dana untuk penggajian Guru Tidak Tetap (GTT) setelah pengalihan pengelolaan SMA/SMK dari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral