Mendag Bidik Peningkatan Perdagangan ASEAN-Eurasian Economic Union, Begini Strateginya

Mendag Bidik Peningkatan Perdagangan ASEAN-Eurasian Economic Union, Begini Strateginya
Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi membeberkan berbagai strategi untuk meningkatkan kerja sama ASEAN-Eurasian Economic Union (Rusia, Armenia, Belarus, Kyrgyzstan, dan Kazakhstan). Foto: Arry Saputra/JPNN.com

“Ini merupakan komitmen Indonesia untuk saling mengembangkan perdagangan investasi dengan negara-negara EAEU. Kami juga berkomitmen mengembangkan perdagangan yang adil dan saling menguntungkan satu sama lain,” ujar Lutfi. (antara/jpnn)

Indonesia melalui Menteri Perdagangan M Lutfi membeberkan berbagai strategi untuk meningkatkan kerja sama ASEAN-Eurasian Economic Union (Rusia, Armenia, Belarus, Kyrgyzstan, dan Kazakhstan).


Redaktur & Reporter : Elvi Robia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News