Mendag : Cairns, Kurangi Kesenjangan Anggota WTO
Kamis, 11 Juni 2009 – 15:50 WIB
“Hal ini mengakibatkan komoditi pertanian dari negara berkembang tidak bisa bersaing di pasar internasional sehingga merugikan para petani kecil dan miskin di negara berkembang,” jelas Mendag.
Baca Juga:
Sebagai putaran pembangunan, terangnya, Deklarasi Doha mengamanatkan untuk menempatkan kepentingan pembangunan negara berkembang sebagai sentral seluruh elemen perundingan.
Dijelaskan, melalui mekanisme special and differential treatment (S&D) yang merupakan bagian integral Putaran Doha, negara berkembang dapat menyesuaikan besaran subsidi pertanian dan pembukaan pasar domestik sesuai dengan tingkat dan kebutuhan pembangunannya.
“Esensinya adalah Indonesia diperbolehkan menerapkan program subsidi yang sekarang dilakukan seperti subsidi pupuk, benih dan pembangunan irigasi,” lanjutnya.
JAKARTA- Cairns Group Ministerial Meeting (CGMM) ke-33 yang berlangsung di Bali pada 7-9 Juni 2009 lalu, berhasil menyepakati Komunike Bali yang
BERITA TERKAIT
- PPM MHU Raih Tamasya Award 2024 dari Kementerian ESDM
- SIG Raih Peringkat Emas di Ajang SNI Award 2024
- Bank bjb Raih Digital Banking Award 2024 dari Investortrust
- Re.Search Gelar Puncak Acara Innovation Lab 2024
- BNI Emerald Center Manjakan Nasabah Premium dengan Konsep Baru
- Perusahaan Tambang Harus Memberikan Dampak Positif Kepada Masyarakat