Mendag: JJF Lahirkan Citra Positif
Rabu, 03 Maret 2010 – 19:34 WIB

Mendag Mari Elka Pangestu dalam jumpa pers JJF 2010. Foto: Arsito Hidayatullah/JPNN.
Lebih lanjut Mendag mengatakan, JJF telah menjadi salah satu agenda tahunan bagi pecinta musik jazz dunia, dengan mendatangkan musisi dunia dan penonton dari berbagai negara. Menurutnya, hal ini membuktikan adanya bentuk kepercayaan masyarakat dunia, bahwa Indonesia merupakan negara yang aman dan berkelas dunia dalam hal pertunjukan musik dan seni. (cha/ito/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Perdagangan (Mendag) RI Mari Elka Pangestu menegaskan bahwa ajang Java Jazz Festival (JJF) yang telah digelar setiap tahunnya di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang