Mendag Zulkifli Hasan Kunjungi Kantor Kementan, Bahas Apa?
Senin, 20 Juni 2022 – 17:59 WIB

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengunjungi Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) di kantor Kementerian Pertanian (Kementan). Foto: dok Kementan
"Kalau perdagangan, kan, atur saja kan. Tapi semua ada di pertanian, tetapi kalau pertanian tidak dilindungi susah juga, kan, nanti dimarahi petani," tuturnya.
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) menyampaikan terima kasih atas kunjungan Mendag Zulhas dalam rangka menjaga pangan nasional.
Menurut SYL, kolaborasi itu merupakan sesuatu yang baik dalam membangun sektor pertanian yang lebih kuat.
"Ini sesuatu yang sangat bagus sekali untuk kita bersama-sama membangun sektor pertanian Indonesia," ujarnya. (jpnn)
Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengunjungi Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) di kantor Kementerian Pertanian (Kementan).
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Satgas Pangan Bergerak Endus Kecurangan Beras Premium
- Hari Kedua Lebaran, Mentan Tancap Gas Turun Lapangan Sidak 4 Gudang Bulog di Sulsel
- Serapan BULOG Melonjak 2.000 Persen, Hendri Satrio: Dampak Tangan Dingin Mentan Amran
- Raker dengan Pejabat di Kementan, Legislator NasDem Sorot Program Cetak Sawah
- Jalankan Instruksi Ketum PAN, Eddy Soeparno Bagikan Sembako di 11 Kabupaten/Kota di Jabar
- Kementan Gelar Pelepasan Ekspor Gula Semut dari Kulon Progo