Mendagri Apresiasi Pemkab Indramayu yang Berani Terima Tantangan
Kamis, 06 Agustus 2020 – 23:01 WIB
Mendagri Tito Karnavian. Foto: Ricardo/JPNN.com
Sementara itu, Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Indramayu Taufik Hidayat mengatakan, pembagian 2,5 juta masker sekaligus memberikan pemahaman kepada masyarakat untuk menerapkan protokol kesehatan dengan memiliki masker di setiap rumah.
"Dengan jumlah KK (Kepala Keluarga) di Kabupaten Indramayu sebanyak 653 ribu KK, kalau kita asumsikan dalam satu KK ada 4 jiwa, maka kita membutuhkan masker kurang lebih 2.600.000 masker," imbuhnya.(chi/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Apresiasi tersebut disampaikan Tito Karnavian, lantaran Indramayu merupakan salah satu daerah yang berani menerima tantangan Mendagri.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Lucky Hakim Menghadap Dedi Mulyadi setelah Dicecar Kemendagri
- Lucky Hakim Tak Dapat Izin Menteri saat Pelesiran ke Jepang, Wamendagri Bilang Begini
- Diperiksa Kemendagri Selama 2 Jam, Lucky Hakim Dicecar 43 Pertanyaan
- Sentil Lucky Hakim Pelesiran ke Jepang, Dedi Mulyadi: Indramayu Mesti Disulap
- Bupati Indramayu Lucky Hakim Beri Klarifikasi soal Perjalanan Kerja ke Jepang
- Begini Klarifikasi Lucky Hakim Setelah Heboh Pelesiran ke Jepang