Mendagri Bantah Terlibat Proyek di IPDN
Terkait Diaktifkannya Lagi Nyoman Sumaryadi Sebagai Rektor
Senin, 24 Agustus 2009 – 18:35 WIB

Mendagri Bantah Terlibat Proyek di IPDN
Meski demikian Mardiyanto mengakui pula bahwa Nyoman memang tidak serta merta diaktifkan lagi sebagai Rektor IPDN sekalipun putusan pengadilan sudah keluar setahun lalu. “Saya sebagai pengguna tidak otomatis. Saya tempatkan dulu (Nyoman) dalam staf khusus. Setelah kapasitasnya baik dan menguasai permasalahan di dalam IPDN, maka saya kembalikan dan saya usulkan kepada Presiden untuk diangkat kembali. Jadi pengamatan saya cukup tajam,” tandasnya.
Meski demikian Mardiyanto juga mengingatkan Nyoman agar tidak terjerumus di persoalan yang sama. “Ini kepercayaan dari pimpinan dan dari negara kepada Pak Nyoman. Tentunya saya harus membimbing agar tidak salah langkah. Kemarin (serentetan kekerasan yang berujung kematian praja) jadi pelajaran yang baik,” tukasnya.(ara/jpnn)
JAKARTA – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Mardiyanto baru-baru ini telah mengaktifkan lagi I Nyoman Sumaryadi sebagai Rektor Institut Pemerintahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Viral Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis, Disdik Semarang Belum Terima Laporan Resmi
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- Senin Besok, Tol Junction Palembang Ramp 2 dan 3 Beroperasi, Sebegini Tarifnya
- Razia Gabungan di Rutan Pekanbaru, Ratusan Barang Terlarang Ditemukan
- Loyal demi Negeri, Misbakhun Batal Ikut Maraton di AS
- Sekjen Relawan Muda Prabowo Gibran Apresiasi Dasco Bersilaturahmi dengan Sejumlah Tokoh