Mendagri: Cuma Pilkada DKI yang Ramai
Senin, 21 November 2016 – 22:04 WIB
Selain itu, dalam forum juga dibahas langkah preventif agar pilkada berjalan lancar.
Yaitu dengan menjalin komunikasi dengan tokoh-tokoh masyarakat yang ada di daerah.
"Petakan daerah-daerah yang bisa timbulkan gejolak, ada 101 daerah pilkada. Tapi fokusnya sekarang cuma DKI. Banten sepi, demikian Gorontalo dan Belitung. Tapi, 101 daerah itu harus dicermati dengan baik," tandas dia. (Mg4/jpnn)
JAKARTA - Polri, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), dan unsur intilijen menggelar rapat koordinasi nasional (rakornis) untuk menghadapi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Komisi VII DPR Minta Pemerintah Pastikan Libur Nataru Aman dan Nyaman
- Ditetapkan Tersangka oleh KPK, Sekjen PDIP Merespons Pertama Kali, Ada Kata Jangan Takut
- Hasto Masih Melaksanakan Tugas Kesekjenan Sebelum KPK Mengumumkan Status Tersangka
- Soal PPN 12 Persen, Saleh PAN: Jangan Saling Menyalahkan
- Sejalan dengan Gerindra, Gemura Dukung Kenaikan PPN 12%
- Rustini Muhaimin Membantu Korban Kebakaran Kemayoran