Mendagri dan Kepala LKPP Terbitkan SE Bersama, Kepala Daerah Wajib Baca
Senin, 07 Juni 2021 – 20:45 WIB

Mendagri Tito Karnavian. Foto: Ricardo/JPNN
Dia pun meminta agar kepala daerah dapat meningkatkan belanja modal pada triwulan kedua 2021, yang menjadi kunci pertumbuhan ekonomi secara nasional.
"Saya minta teman-teman kepala daerah, tolonglah lihat betul proporsi belanja modal," kata Tito.
Tito juga mengingatkan, belanja modal harus dilakukan melalui program padat karya.
Sehingga banyak pihak yang menerima aliran dana tersebut, terutama usaha mikro kecil menengah (UMKM).
Namun, pengadaan barang dan jasa melalui UMKM juga penting memperhatikan kualitas dan harga barang.(gir/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Kepala daerah yang memperlambat penyerapan APBD perlu diberi sanksi, seiring terbitnya SE Bersama Mendagri dan kepala LKPP
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Pacu Pemprov Kalteng Tingkatkan Realisasi APBD, Wamendagri Ribka: Ini PR untuk SKPD
- Buntut Masalah Lucky Hakim, Wamendagri Kembali Tegaskan Kewajiban Kepala Daerah
- Wagub Jabar Kecewa Bupati Indramayu Lucky Hakim Tak Taat Aturan
- Mendagri Minta Pemkot Palembang Manjakan Masyarakat dengan Fasilitas Mirip Singapura
- Kepala Daerah Siap Mendatangi MenPAN-RB, Pengangkatan PPPK Tuntas 2025