Mendagri: Jangan Sampai Ada Peleburan Daerah
Kamis, 24 Juni 2010 – 20:14 WIB

Mendagri: Jangan Sampai Ada Peleburan Daerah
"Ada daerah, kepala dinas pertambangannya dari sarjana sastra. Orang yang biasa bikin prosa atau cerpen suruh ngurusin tambang. Saya sampai heran, bagaimana ini bisa terjadi. Harusnya tidak hanya right man on the right place, tetapi juga right man on the right job," cetusnya.
Baca Juga:
Selain itu, Mendagri juga mengingatkan bahwa daerah punya karakter dan keunggulan masing-masing. Karena itu, otonomi daerah memberi ruang kepada masing-masing daerah untuk berkompetisi.
"Dengan otonomi daerah, terbuka ruang untuk inisiatif lokal. Pembangunan jadi lebih cepat. Tanpa disadari ini jadi kompetisi sehat antar daerah," ulasnya.
Mendagri juga mengatakan, salah satu tolok ukur keberhasilan pemda adalah dalam hal pelayanan. Meski pemerintah sudah mendorong agar setiap daerah memiliki pusat pelayanan terpadu, namun ternyata belum semua daerah memilikinya.
MAMUJU - Kementrian Dalam Negeri terus merampungkan proses evaluasi atas daerah otonom baru. Meski demikian, Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan
BERITA TERKAIT
- Kalimat Windy Idol Setelah Diperiksa KPK: Rusak Semua!
- Jan Maringka: Rapat Pleno Presidium PNI Putuskan Pembentukan Pengurus Daerah
- Perintah Ibu Terdengar dalam Sidang Hasto, Ronny: Bukan Bu Mega
- Kabar Gembira soal Gaji PPPK dan CPNS 2024, Aman
- 5 Berita Terpopuler: Berita Bikin Panik Honorer, Ribuan CPNS 2024 Jadi Mengundurkan Diri, Waduh
- Kapan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu? Kepala BKN Menjawab