Mendagri Masih Pertimbangkan Hapus Bantuan PSSI
Selasa, 05 April 2011 – 12:48 WIB

Mendagri Masih Pertimbangkan Hapus Bantuan PSSI
Saat berbicara di depan forum pertemuan, Mendagri sendiri sebenarnya sempat memberi isyarat agar kepala daerah tetap berperan aktif dalam kiprah sosial kemasyarakatan di daerah yang dipimpinnya. "Kami memandang, perhatian pada olahraga merupakan salah satu (bentuk) perhatian kepada masyarakat. Yang terpenting pertanggungjawabannya," ujar pejabat Asisten Ekonomi Pemprov Kaltim yang juga hadir di acara itu mewakili gubernurnya. (mur/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi mengatakan, dirinya masih perlu mempertimbangkan penghapusan bantuan untuk PSSI di APBD,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025