Mendagri Merasa Dicatut di Twitter
Mengaku Bukan Pemilik Akun @GamawanFauzi
Kamis, 16 Mei 2013 – 00:22 WIB
Karena memang bukan milik Gamawan, maka berbagai mention yang ditujukan ke akun @GamawanFauzi pun tak pernah direspon. "Makanya saya tidak pernah tanggapi follower yang ada itu," lanjutnya.
Lantas apakah Gamawan akan bikin akun di Twiiter seperti halnya Presiden Susilo Bambang Yudhoyono maupun Menteri BUMN Dahlan Iskan? "Sampai saat ini memang belum, mungkin nanti kalau sudah berhenti (tak jadi Mendagri lagi, red)," pungkas mantan Gubernur Sumatera Barat itu.(ara/jpnn)
JAKARTA - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi merasa namanya dicatut untuk akun di Twitter. Sebab, Gamawan sama sekali tak punya akun di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad
- Info Terkini OTT KPK yang Menyeret Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living
- Sambut Akhir Tahun, ASDP Bakal Hadirkan Konser Musik di Kawasan BHC
- Program UPLAND, SLB Tamima Mumtaz Wujudkan Kemandirian Ekonomi & Peningkatan Gizi
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi