Mendagri: Parpol Pengusung Jangan Repotkan Gubernur
Jumat, 17 Juni 2011 – 17:32 WIB

Mendagri: Parpol Pengusung Jangan Repotkan Gubernur
"Sudarto salah satu senator terbaik karena ia tahu persis kondisi dan potensi daerah. Dengan beralihnya lahan pengabdian Sudarto dari Senayan ke Sulawesi Tengah, DPD juga menaruh harapan agar komunikasi Pemda Sulawesi Tengah dengan DPD serta pemerintah bisa lebih ditingkatkan," tukasnya.
Longki Djanggola lahir di Palu, 11 November 1952. Karirnya di PNS dari awal telah dirintis di Pemprov Sulawesi Tengah. Bekas Bupati Parigi Moutong itu beristrikan Zalzulmida Aladin lahir di Pariaman, Sumatera Barat, 13 Agustus 1955.
Sementara Sudarto, lulusan Akademi Angkatan Bersenjata tahun 1972 lahir di Nganjuk Jawa Timur, 24 April 1948. Beristrikan Nurmasyita Mang, juga memiliki dua anak.(fas/jpnn)
PALU- Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi minta partai politik pendukung Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Tengah periode 2011-2016
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung