Mendagri: Tak Tahulah Kita Aceh Ini
Jumat, 19 April 2013 – 02:51 WIB
Namun dia berharap, dengan dibentuknya tim khusus, nantinya pembahasan masalah ini bisa cepat selesai. Kapan ditarget selesai? Gamawan tidak berani memastikan. "Yang jelas dialog jalan terus. Kita tidak pakai deadline," ujarnya.
Pemerintah pusat, lanjut mantan gubernur Sumbar itu, sudah membentuk tim khusus, yang melibatkan kemendagri, kemenko polhukam, dan kemenkum-HAM. Pejabat yang masuk tim adalah dirjen (eselon I) dan direktur (eselon II).
Apakah tim dari pihak Aceh sudah terbentuk? "Belum tahu, tapi waktu pertemuan (di kantor Kemenko Polhukam Senin (15/4), sudah dibicarakan soal pembentukan tim itu," kata Gamawan.
Ditanya mengenai mekanisme kerja tim khusus ini, Gamawan mengatakan, "Kalau bisa setiap pertemuan, langsung dibahas semua poin (13 poin evaluasi, red)." (sam/jpnn)
JAKARTA - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi mengakui memang tidak gampang menyelesaikan polemik bendera Aceh yang mirip bendera Gerakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tak Hadiri Penetapan KPU, Gubernur-Wagub Kalsel Terpilih Sampaikan Permohonan Maaf
- Dewan Pakar BPIP Apresiasi Komitmen Menlu Sugiono Jalankan Diplomasi Pancasila
- 102 Formasi PPPK 2024 di Daerah Ini Belum Terisi
- R2, Honorer TMS & Belum Daftar PPPK Tahap 2 Mengetuk Istana, Ada Kemajuan
- Honorer Berstatus R2 dan R3 PPPK 2024 Siapkan Demo Nasional Besar-besaran
- Tolong Dicatat, Indonesia Bakal Punya Monumen Reog