Mendagri Tito ke Papua, Gubernur Lukas Enembe: Saya Hanya Berobat
Senin, 05 April 2021 – 14:32 WIB

Gubernur Papua Lukas Enembe. Foto: ANTARA News Papua/Hendrina Dian Kandipi
Lukas mengaku hanya menjalani pengobatan tradisional saja di Vanimo karena kondisi kesehatan yang tidak baik.
"Saya hanya berobat dan punya hak untuk ke sana dan kemari," ujarnya.
Sebelumnya, Mendagri Tito Karnavian tiba di Jayapura dan melakukan serangkaian kegiatan kunjungan dengan forkompimda mulai dari Gubernur dan Wakil Gubernur Papua, Uskup Agung Jayapura, Wakil Ketua Sinode GKI, Ketua MRP, dan Ketua FKUB Provinsi Papua. (antara/jpnn)
Gubernur Papua Lukas Enembe menerima kedatangan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian. Ini yang dibahas.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Korupsi PON Papua: Ratusan Saksi Diperiksa, Rp 22 M Berhasil Diselamatkan
- Mendagri Minta Pemkot Palembang Manjakan Masyarakat dengan Fasilitas Mirip Singapura
- Kejaksaan Sita Rp 1,5 M Duit Panas PON Papua, Nixon Bidik Pejabat Negara
- Percepatan Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, BKN Minta Usulan Jangan Mepet
- Sekda Sumsel Ikuti Rakor Virtual Tindak Lanjut Pengadaan CASN 2024 dengan Mendagri
- Perintah Mendagri kepada Pemda terkait Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, Jelas