Mendagri Tito Minta Pemda di Sekitar IKN Nusantara Tangkap Peluang Menarik Investor
Jumat, 18 Februari 2022 – 01:02 WIB
Dirinya membayangkan daerah di sekitar IKN akan dikunjungi oleh berbagai pihak, baik untuk urusan pemerintahan, swasta, termasuk tamu dari berbagai negara.
Mendagri Tito meyakini pembangunan IKN akan berdampak baik bagi pertumbuhan ekonomi maupun pembangunan di Kaltim.
"Semua nanti akan berkepentingan ke sini ke Ibu Kota Negara. Nah, itu dampaknya luar biasa," ujar Mendagri Tito Karnavian. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Mendagri Tito meyakini para investor bakal melihat berbagai potensi dan peluang yang ada di IKN Nusantara.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Cegah Peredaran Rokok Ilegal di Jabar Lewat Langkah Kolaboratif dengan Pemda
- Pemkot Kupang Dorong Kemudahan Investasi untuk Penyerapan Tenaga Kerja
- Anak Buah Prabowo Ini Sebut Ibu Kota Negara Masih DKI Jakarta
- BNPB Imbau Pemerintah Daerah Siap Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi Basah
- Bea Cukai dan Pemda Bersinergi, Kembangkan Industri Hasil Tembakau di Jawa Timur
- Deddy Corbuzier Investor Utama Holy Flux, Bangun Ekosistem Media Online Terbesar di Indonesia