Mendaki ke Puncak Lagi
Sabtu, 13 Maret 2010 – 06:23 WIB

Mendaki ke Puncak Lagi
LONDON - Chelsea merelakan puncak klasemen Premier League direbut Manchester United pekan lalu (6/3). Gara-garanya Chelsea harus melakoni perempat final Piala FA lawan Stoke City (7/3). Nah, Chelsea punya kesempatan mendaki puncak lagi asalkan memenangi derby London kontra West Ham United di Stamford Bridge malam nanti (siaran langsung ESPN pukul 21.55 WIB). Chelsea yang kalah 1-2 di Giuseppe Meazza di pertemuan pertama (24/2), harus menang dengan margin dua gol untuk melangkah ke babak berikutnya. "Dua laga ke depan kami sangat penting dan berkaitan erat," kata John Terry, kapten sekaligus defender Chelsea, kepada Sky Sports.
Saat ini, Chelsea tertinggal dua poin dari United (61-63), tapi memainkan satu laga lebih sedikit (28-29) dibandingkan rivalnya itu. Berarti, tiga poin atas West Ham bakal mengembalikan klub berjuluk The Blues itu di atas United. Mampukah Chelsea "
Baca Juga:
Di atas kertas, Chelsea semestinya mampu kendati dalam pertemuan pertama di kandang West Ham hanya bermain imbang 1-1. Itu karena skuad Carlo Ancelotti sangat butuh kemenangan tidak sekadar demi memuncaki klasemen liga. Chelsea sekaligus butuh modal bagus saat menjamu Inter Milan di second leg babak 16 besar Liga Champions (16/3).
Baca Juga:
LONDON - Chelsea merelakan puncak klasemen Premier League direbut Manchester United pekan lalu (6/3). Gara-garanya Chelsea harus melakoni perempat
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah