Mendalam, Jokowi Berdukacita
Senin, 28 Maret 2016 – 10:52 WIB

Presiden Joko Widodo. Foto: twitter
jpnn.com - JAKARTA - Rentetan aksi terorisme belum usai. Minggu (27/3), bom bunuh diri mengguncang taman di Lahore, Pakistan. Setidaknya 65 orang tewas dan ratusan lainnya luka-luka.
Presiden Joko Widodo mengecam keras aksi ini. "Indonesia mengutuk keras serangan bom di Lahore," tulis Jokowi di twitter, pada akun @jokowi.
Dilaporkan, serangan bom itu terjadi di saat taman dikunjungi banyak pengunjung yang sedang merayakan liburan paskah.
Baca Juga:
"Teror atas nama apapun tidak dibenarkan. Dukacita mendalam utk korban, rakyat Pakistan -Jkw," tandas Jokowi. (adk/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 28 RT Terendam Banjir Kali Ciliwung, Paling Banyak di Jaksel, Ini Daftarnya
- 5 Berita Terpopuler: Fakta Terungkap, Guru Beserdik Degdegan Tak dapat TPG, tetapi Honorer Masih Terima Haknya
- Bukan Hanya Guru Honorer yang Tunjangannya Naik 100%, Alhamdulillah
- Pegadaian Turut Wujudkan Keberlanjutan Energi & Air Bersih di Batam
- BPS Ungkap Penyebab Turunnya Angka Penumpang Angkutan Udara di Kepri
- Koalisi Sipil Yakin Kepemimpinan Baru di Pertamina Bisa Perbaiki Tata Kelola Perusahaan