Mendarat di Turki, Van Persie Segera Jadi Milik Fenerbache

Mendarat di Turki, Van Persie Segera Jadi Milik Fenerbache
Robin van Persie

Mendarat di Turki, Van Persie Segera Jadi Milik Fenerbache

Van Persie mencetak 30 gol untuk United saat mereka memenangkan liga musim 2012-2013 setelah ia didatangkan dari Arsenal sebesar 24 juta pounds. Pengaruhnya meredup setelah itu karena serangkaian cedera. Ia hanya mampu mencetak 10 gol dari 29 pertandingan di bawah kepelatihan Louis Van Gaal musim lalu.

Jika Van Persie dijual maka United hanya memiliki Wayne Rooney, James Wilson, dan Javier Hernandez yang cedera patah tulang selangka sebagai striker murni. Sementara Radamel Falcao yang bermain dengan United musim lalu sudah mengakhiri masa peminjamannya.(ray/jpnn)

TURKI - Robin van Persie menutup karirnya di Manchester United dalam waktu dekat setelah calon striker Fenerbache itu mendarat di Turki, Minggu sore


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News