Mendikbud Dinilai Tidak Bertanggung Jawab
Jumat, 19 April 2013 – 18:40 WIB

Mendikbud Dinilai Tidak Bertanggung Jawab
JAKARTA - Anggota Komisi VIII DPR, Tubagus Ace Sadzili mengatakan sikap Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) M Nuh yang masih saja kasak-kusuk mencari kesalahan pihak lain atas kekisruhan pelaksaan Ujian Nasional (UN) menunjukkan pribadi yang tidak bertanggung jawab.
"Setelah menyalahkan pihak percetakan, terakhir saya dengar Mendikbud menyalahkan lagi Litbang dan Badan Standarisasi Pendidikan Nasional. Ini menunjukkan pribadi yang tidak bertanggung jawab," kata Tubagus Ace Sadzili, di gedung DPD, Senayan Jakarta, Jumat (19/4).
Apalagi sikap menyari salah pihak lain tersebut dipertontonkan ke publik. Menurut Ace, ini sangat memalukan institusi Kemendikbud.
Padahal masalahnya sangat simple yakni soal manajemen organisasi. Itu yang harus dibenahi secara cepat, tepat dan akurat, ujarnya.
JAKARTA - Anggota Komisi VIII DPR, Tubagus Ace Sadzili mengatakan sikap Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) M Nuh yang masih saja kasak-kusuk
BERITA TERKAIT
- Soal Penjurusan di SMA, Mendikdasmen: Arahan Presiden Agar Dikaji Lebih Dalam
- Ratusan Siswa SLTAK Penabur Jakarta Berlaga di Science Project Challenge 2025
- EF Kids & Teens Kini Menjadi English 1, Wajah Baru Pendidikan Bahasa Inggris
- CIES 2025: Tanoto Foundation Ungkap Strategi Efektif Pelatihan Guru
- 28 PTN Top Siapkan 17.909 Kursi Jalur SMMPTN-Barat 2025
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK