Mendikbud: Rektor UI Masih Gumilar
Setelah MWA UI Mengeluarkan Surat Pemberhentian Rektor
Rabu, 21 Desember 2011 – 06:04 WIB
Nuh menjelaskan, dia menganggap sudah tidak ada lagi pertentangan di internal UI. Apalagi, Senin malam lalu (19/12) jajaran rektorat dan MWA UI berkumpul dalam pertemuan yang difasilitasi Dirjen Pendidikan Tingi (Dikti) Kemendikbud. Nuh mengatakan hasil dalam pertemuan malam itu adalah, kedua belah pihak sepakat untuk berembuk lagi menjadi jalan tengah terbaik. "Saya tidak tahu kok tiba-tiba muncul kabar pemberhentian ini. Saya akan cek besok (hari ini, Red)," pungkas menteri asal Surabaya itu.
Di bagian lain, juru bicara rektor UI Devi Rahmawati mengatakan, sikap Gumilar saat ini mengacu pada ketetapan MK. Dia menjelaskan, sejak MK menggugurkan UU BHP, otomatis MWA UI sudah tidak memiliki wewenang lagi. Termasuk wewenang untuk melengserkan rektor. Pihak rektorat memastikan, munculnya kabar pencopotan rektor Gumilar ini tidak mempengaruhi kegaitan belajar mengajar. (wan/agm)
JAKARTA - Kampus Universitas Indonesia (UI) kembali memanas kemarin (20/12). Tepatnya setelah muncul kabar bahwa Majelis Wali Amanah (MWA) UI mengeluarkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kuliah Tamu di BINUS University, Dosen FISIP UPNVJ Bicara soal Netnografi
- Siap-siap! Sumbangsih Cup 2025 Segera Digelar, Dijamin Seru dan Meriah
- Unika Atma Jaya Resmikan School of Bioscience, Technology, and Innovation
- Sandang Gelar LL.M dari Kampus Top, Fidela Gracia: Terima Kasih President University
- Memutus Rantai Kemiskinan Lewat Pendidikan, BSI Maslahat Gandeng Ganesha Operation
- Banyak R3 Tidak Lulus Seleksi PPPK Guru Tahap 1, Bagaimana Honorer Database Bisa Tuntas