Mendiknas Jamin Tidak Ada Gap Antar Siswa
Sabtu, 20 November 2010 – 17:52 WIB

Mendiknas Jamin Tidak Ada Gap Antar Siswa
"Untuk Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dan Taman Kanak-Kanak (TK) melakukan kegiatan belajar mengajar di barak pengungsian dengan memanfaatkan ruang kosong dan tenda. Mereka dibantu oleh Himpunan Pendidikan Anak Usia Dini Indonesia (HIMPAUDI), Ikatan Guru Taman Kanak-Kanak Indonesia (IGTKI) dan relawan," papar Mendiknas.
Baca Juga:
Selanjutnya, mantan Menkominfo ini juga menerangkan, untuk jenjang SD, SMP, SMA dan SMK dilaksanakan di sekolah terdekat dari barak pengungsian untuk jumlah siswa sedikit maka dilakukan penggabungan dengan siswa regular. "Karena jumlah siswa yang cukup banyak dan ruangan tidak memungkinkan, maka kami terapkan system shift siang,” tambahnya. (cha/jpnn)
JAKARTA - Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) M Nuh menjamin tiak akan ada gap antar siswa jika siswa yang menjadi korban letusan gunung merapi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025