Mendiknas-Sinar Mas Wakafkan Al Quran
Bentuk Peduli Terhadap Anak Jalanan
Rabu, 01 September 2010 – 22:06 WIB
Sementara itu, Managing Director Sinar Mas, G Sulistyanto juga menambahkan, dengan program wakaf Al Quran ini bukan hanya bertujuan untuk menyentuh aspek fisik, melainkan juga dapat menyentuh sisi spiritual.
Sulistyanto menerangkan, proses pembuatan AlQuran tersebut menggunakan bahan baku produk Qur'an Paper (QPP) Sinar Tech. Untuk kualitas kertasnya sendiri, saat ini banyak digunakan oleh penerbit Al Quran dan buku keagamaan di dalam dan luar negeri. (Cha/jpnn)
JAKARTA--Sebagai bentuk kepedulian terhadap anak-anak jalanan dan yatim piatu, Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) M Nuh bersama dengan Sinar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Uang Nasabah BPR Fianka Hilang, OJK Diminta Tidak Abai
- Begini Sikap Wakil DPR RI Ini soal Rencana PPN 12 Persen
- Agun Gunandjar Sebut KPK Tersangkakan 2 Orang Baru di Kasus e-KTP
- Kalah Berulang Kali, Bang Zul Memaknai Buah Kebaikan Tak Harus Dipanen Langsung
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- Dukung Program Prabowo, Polisi Bersama Jurnalis Gelar Uji Coba Makan Siang Bergizi di Sekolah