Mendiknas Tak Punya Terobosan
Program 100 Hari hanya Melanjutkan
Jumat, 06 November 2009 – 20:25 WIB
JAKARTA- Keberadaan Muhammad Nuh dari awal mengundang kontroversi di kementerian Pendidikan Nasional. Selain melanggar pakem harus orang Muhammadiyah, Muhammad Nuh ternyata juga tidak memiliki terobosan pada lembaga yang dipimpinnya itu. "Arahan dari presiden, national summit dan isu-isu strategis fokus pada program-program yang berdampak pada kemajuan pendidikan," kata Mendiknas dalam jumpa pers di Jakarta pada Jumat (6/11).
Lihat saja, 8 program kerja pada 100 hari Departemen Pendidikan Nasional (Depdiknas) periode 2009-2010 hanya bersifat melanjutkan program sebelumnya, kecuali sasaran dari program tersebut.
Mendiknas Mohammad Nuh didampingi para pejabat eselon I memaparkan 8 program kerjanya, sesuai dengan arahan presiden dan kontrak kerja menteri.
Baca Juga:
JAKARTA- Keberadaan Muhammad Nuh dari awal mengundang kontroversi di kementerian Pendidikan Nasional. Selain melanggar pakem harus orang Muhammadiyah,
BERITA TERKAIT
- Rantastia Nur Alangan Ungkap Dukungan Dr. Ram Krishna untuk UIPM
- Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Sulsel, Ganesha Operation Kenalkan GO Expert
- Uhamka Masuk Daftar Universitas Terbaik Asia versi QS AUR 2025
- Ini Kata Bahlil soal Gelar Doktornya di SKSG UI
- SANF Perkuat Digitalisasi Pendidikan di Indonesia
- Keren, Siswa Mentari Intercultural School Jakarta Boyong Emas dari Malaysia