Mendiknas Tolak Ide Tambah Jam Pelajaran Agama
Selasa, 18 Januari 2011 – 01:51 WIB

Mendiknas Tolak Ide Tambah Jam Pelajaran Agama
Oleh karena itu, usulan penambahan jam pelajaran agama ini harus dikaji ulang yang tentunya dengan memperhatikan beberapa aspek terkait lainnya. “Jadi, ini semua harus melalui kajian terlebih dahulu,” imbuhnya.
Baca Juga:
Untuk diketahui, usulan penambahan jam pelajaran agama di sekolah umum ini muncul dari kalangan Kementerian Agama (Kemenag). Kemenag rencananya akan mengusulkan agar jam agama yang sekarang berdurasi dua jam pelajaran dilipatgandakan menjadi empat jam pelajaran dalam satu pekan. Satu jam pelajaran sama dengan 45 menit. (cha/jpnn)
JAKARTA— Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) M Nuh menerangkan, yang terpenting saat ini adalah pengembangan kemampuan dan karakter siswa.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Daya Saing Dosen, UTB Gelar Sosialisasi Bareng Kepala LLDIKTI Wilayah IV
- Dukung Asta Cita, Universitas HKBP Nommensen Kolaborasi dengan BTN
- Sekolah Cahaya Rancamaya Wakili Jabar di Program SMA Unggul Garuda Transformasi 2025
- Usaha Felicia Putri Diterima Kuliah di Harvard University Bisa Dicontoh
- Prodi Manajemen dan Informatika Bahas Cara Membangun Ekosistem Digital HR yang Aman
- Soal Penjurusan di SMA, Mendikdasmen: Arahan Presiden Agar Dikaji Lebih Dalam