Menelusuri Aset Jaksa Cirus Sinaga
Gubuk di Kebun Sawit Itu Dibangun Jadi Rumah Mentereng
Rabu, 14 April 2010 – 04:38 WIB

RUMAH - Seorang warga melintas di depan salah sebuah rumah Cirus Sinaga, di pertengahan perladangan sawit miliknya, di Dusun Ujung Suka, Desa Renggit Git, Kecamatan STH Hulu, Sumut. Foto: Batara Sidik/Sumut Pos.
Dia menceritakan, sejak bertugas di Kejaksaan Agung, Jakarta, Cirus selalu pulang ke Medan. Dia memilih berkumpul bersama keluarganya setiap akhir pekan.
Di sekitar Jalan Busi, Cirus ternyata juga dikenal di kalangan warga. Meski cukup dikenal, Cirus jarang bergaul dengan tetangganya.
"Kenal, tetapi Pak Cirus jarang bergaul dengan warga di sini. Barang kali karena sibuk," kata pemilik warung bermarga Panggabean yang berlokasi di simpang Jalan Busi dan Jalan Sakti Lubis itu.
Panggabean menambahkan, dirinya mengenal Cirus justru melalui media televisi dan media cetak. Tetapi, warga di sana tidak mengetahui persoalan apa yang sedang dihadapi jaksa tersebut. "Kami tidak begitu tahu, Bang," ujar Panggabean.
Cirus Sinaga, jaksa yang terseret kasus mafia pajak dengan aktor utama Gayus Tambunan, punya beberapa aset berharga di kampung halamannya, Sumatera
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu