Mengaku ASI, Dukung KPK dengan Penari Seksi
Jumat, 06 Februari 2015 – 17:09 WIB
Aksi ASI ini menarik perhatian lantaran ada lima orang penari seksi yang mereka hadirkan. Berpakaian tank top putih dan celana pendek, para penari ini asik menggoyangkan tubuh diiringi musik elektronik di tengah demonstran. Terang saja, massa ASI yang kebanyakan adalah remaja laki-laki, dengan antusias mengabadikan aksi "panas" tersebut menggunakan telepon genggam mereka.
Baca Juga:
Sampai pukul 16.45 WIB, aksi di depan Gedung KPK masih berlangsung. Jalan HR Rasuna Said di depan Gedung KPK pun saat ini ditutup. Ratusan personil kepolisian terlihat diterjunkan untuk berjaga di sekitar lokasi. (dil/jpnn)
JAKARTA - Tiga kelompok massa menggelar aksi demonstrasi secara bersamaan di depan Gedung KPK, Jalan Rasuna Said, Jakarta Selatan, Jumat (6/2). Masing-masing
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pernyataan Meutya Hafid soal Mata Pelaran Coding Masuk ke Kurikulum SD-SMP, Simak
- Irjen Aan Suhanan Ungkap Fakta Terbaru Soal Kecelakaan di Tol Cipularang
- Jenderal Sigit Puji Brimob yang Bebaskan Pilot Susi Air dari Penyanderaan KKB
- Bank Victoria Digugat ke PN Jaksel Gegara Lelang Aset Strategis
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Menhut Libatkan Akademisi, Eksekusi Arahan Prabowo Soal Reforestasi