Mengaku Dicampakkan, Sovie Laporkan Menkokesra ke Mabes Polri
Rabu, 26 September 2012 – 22:16 WIB
"Hubungan tujuh tahun intim, lalu klien kami dianggap seperti tidak ada apa-apa dengannya," terang pemiliki nama asli Misviati Djasmin itu.
Baca Juga:
Sebelumnya Sovie Djasmine membuka mengaku mengenal Agung Laksono sejak tahun 80-an, saat sama-sama di Partai Golkar. Hubungan mereka semakin intens dan intim pada awal tahun 2000.
Puncaknya, pada 2002, Sovie diminta Agung untuk menceraikan suaminya, Yudi Chaniago. Masih menurut pengakuan Sovie, ketika itu Agung memberinya uang Rp10 juta rupiah biaya mengurus perceraian.
Oleh karena itu, artis lawas tersebut melaporkan Agung Laksono dengan pasal 311 KUHP, dugaan fitnah pada tanggal 24 September 2012. Laporan Sovie terdaftar dalam Bukti Lapor bernomor: TBL/364/IX/2012/BARESKRIM. (abu/jpnn)
JAKARTA -- Menteri yang berkasus dengan selebritis bertambah. Kali ini menimpa Menteri Koordinator bidang Kesejahteraan Rakyat (Menkokesra) Agung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Respons Ria Ricis Saat Bertemu Mantan Karyawan yang Memerasnya
- Kotak Makin Menyala di Konser Dua Dekade
- Ini Alasan Vadel Badjideh Ingin Segera Bertemu Nikita Mirzani
- Natasha Rizky Ulang Tahun, Desta Beri Ucapan Selamat dan Doa
- 3 Berita Artis Terheboh: St. Vincent Bikin Panas Panggung Joyland, Lucky Hakim Bersyukur
- Alasan Dimansyah Laitupa Rilis Single Baru Bertepatan Momen Pilkada Serentak