Mengaku Pencipta Selfie, Paris Hilton Habis Di-bully
Jumat, 24 November 2017 – 21:04 WIB

Paris Hilton di kover majalah Playboy. Foto: Playboy
Liar. pic.twitter.com/yM9hHWzwCf
— Rodrigo ??????? (@WalterAsensio) November 19, 2017
Ada pula akun @ogracia yang menampilkan GIF salah satu adegan dari film yang dirilis tahun 1985, Desperately Seeking Susan, di mana Madonna yang berperan sebagai Susan sedang berbaring di lantai sembari menghadapkan kamera polaroid ke arah wajahnya.
"Tidak, sayang. Madonna (yang pertama kali) melakukannya," ujar akun itu.
Klaim selfie pun terus bermunculan, seperti contohnya seorang pengguna Twitter yang menyatakan Michael Richards dalam serial TV Seinfeld (1995) yang pertama kali menemukan selfie. Atau Melissa Joan Hart dalam serial TV Sabrina the Teenage Witch (1996).
Bahkan ada yang menunjukkan foto penyanyi legendaris Frank Sinatra berpose di depan cermin yang diambil pada 1938.
Sang sosialita, DJ, dan artis ini mengklaim sebagai pencipta swafoto alias selfie bersama Britney Spears
BERITA TERKAIT
- Jaga Demokrasi, 60 Universitas Jerman Angkat Kaki dari X
- Akibat Kebakaran Hutan, Rumah Paris Hilton di Malibu Hangus Terbakar
- Picu Kegaduhan di Medsos, Eks Asisten Stafsus Presiden Yasmin Nur Minta Maaf
- Pramono Anung Tak Menyesal Cuitan Lamanya soal Seksis Disorot
- Azizah Salsha Diterpa Isu Kurang Sedap, Pratama Arhan Unggah Foto Pernikahannya
- Gara-gara Ini, Laura Basuki Harus Unggah Foto Selfie Selama Sepekan