Mengaku PNS, Perempuan Ini Tipu Sang Kekasih Rp 376 Juta
Selasa, 14 Desember 2021 – 22:19 WIB

Pelaku penipuan dan penggelapan uang saat menjawab pertanyaan AKP Archye Nevada, Selasa (14/12). Foto Humas Polres Bantul
"RA menggunakan uang hasil kejahatannya untuk membeli mobil, ke salon dan mencukupi kebutuhan hidupnya," jelasnya.
Dari tangan tersangka, polisi mengamankan beberapa barang bukti, seperti satu unit mobil Honda Civic Ferio, 2 buku rekening bank, satu unit ponsel, dan kartu salon. (mcr25/jpnn)
Perempuan muda ini mengaku PNS, lalu menipu sang kekasih hingga ratusan juta rupiah.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : M. Syukron Fitriansyah
BERITA TERKAIT
- Komplotan Diduga Komunitas LGBT Beraksi di Pekanbaru, Jerat Korban Lewat Aplikasi Kencan
- Waspadai Penipuan Modus Online Shop Fiktif & Petugas Bea Cukai Gadungan, Ingat 3 Hal Ini
- Selebgram Asal Bekasi Ini Diduga Terlibat Investasi Bodong
- Jadi Korban Hipnotis, Maria Magdalena Kehilangan Emas Rp 15 Juta
- Ratusan Orang Jadi Korban Penipuan Modus Arisan Investasi di Bekasi, Kerugian Miliaran Rupiah
- 2 Wisatawan Terseret Ombak Pantai Parangtritis, Satu Orang Hilang