Mengalami Luka Bakar Akibat Setrika atau Knalpot, Jangan Lakukan 3 Hal Ini

Mengalami Luka Bakar Akibat Setrika atau Knalpot, Jangan Lakukan 3 Hal Ini
Pasta gigi. Foto: Wikipedia

jpnn.com, JAKARTA - SAAT tangan Anda melepuh karena setrika atau knalpot, apa yang kamu lakukan?

Pasti yang langsung Anda raih adalah odol.

Salah satu cara yang populer adalah mengoleskan odol atau pasta gigi pada luka bakar karena sensasi dinginnya akan meredakan luka.

Namun, ternyata cara-cara yang sering Anda dengar belum tentu bisa menyembuhkan luka bakar.

Beberapa di antaranya bahkan justru bisa menyebabkan komplikasi dan bahaya bagi kulit.

Berikut adalah hal-hal yang tidak boleh dilakukan pada luka bakar knalpot atau setrika, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Mengoleskan odol pada luka bakar

Di Indonesia, biasanya pertolongan pertama yang diberikan jika seseorang tak sengaja menyenggol knalpot adalah membalurkan odol atau pasta gigi pada luka bakar.

Ada beberapa hal yang sebaiknya jangan Anda lakukan jika mengalami luka bakar akibat setrika atau knalpot.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News