Mengantuk di Kantor Setelah Makan Siang, Ini Sebabnya
Kamis, 05 Januari 2017 – 16:53 WIB

Ilustrasi mengantuk. Foto: Meetdoctor
" Karena tidur adalah keadaan rentan untuk hewan di alam, maka akan menarik untuk menemukan mengapa tidur siang setelah makan diperlukan," kata Ja, seperti dilansir laman India Times, Rabu (4/1).
Penelitian yang diterbitkan dalam jurnal eLife ini kemudian menemukan bahwa hanya protein dan garam yang mengakibatkan lalat tertidur pascamakan dan menunjukkan bahwa tidur memang bisa diatur oleh jenis makanan tertentu.
UMUMNYA pekerja kantoran sering menderita masalah tidur pascamakan siang.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 7 Makanan yang Bantu Anda Tidur Lelap Malam Ini
- 7 Minuman yang Bantu Anda Mudah Tidur Nyenyak Malam Ini
- 5 Manfaat Minum Susu Sebelum Tidur yang Bikin Kaget
- Tingkatkan Kualitas Tidur dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 7 Cara Alami yang Membantu Menghilangkan Tungau Kasur, Dijamin Ampuh!
- 10 Minuman yang Bantu Anda Mudah Tidur Nyenyak Setiap Malam