Mengapa Paus Baru Memilih Nama Francis I?

Mengapa Paus Baru Memilih Nama Francis I?
Mengapa Paus Baru Memilih Nama Francis I?
VATIKAN - Begitu terpilih menjadi Paus baru, Jorge Mario Bergoglio memilih nama Francis I sebagai nama untuk menjalankan tugas kepausaannya. Apa alasannya?

Sebenarnya nama tersebut untuk menghormati dua santo. Yakni Fransiskus dari Asisi dan Fransiskus Xaverius.

Fransiskus dari Asisi adalah santo pendiri ordo Fransiskan Friars pada tahun 1290. Fransiskus Asisi lahir pada 5 Juli 1182. Dia berasal dari keluarga pedagang kain kaya.

Namun bukannya nyaman dengan kehidupan keluarganya yang serba berkecukupan. Dia memberontak terhadap bisnis ayahnya yang melulu mengejar kekayaan. Dia pun banyak menghabiskan waktu masa mudanya dengan membaca buku.

VATIKAN - Begitu terpilih menjadi Paus baru, Jorge Mario Bergoglio memilih nama Francis I sebagai nama untuk menjalankan tugas kepausaannya. Apa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News