Mengapa Warga yang Sudah Divaksinasi Masih Harus Jalani Aturan Pembatasan Aktivitas?

"Tetapi sekarang dengan baru sekitar 1,5 juta yang sudah divaksinasi penuh, masih terlalu cepat untuk mendiskusikan hal tersebut."
Tetapi Dr Griffin mengatakan pihak berwenang di Australia sudah seharusnya memulai percakapan mengenai hal ini guna agar lebih banyak warganya yang mau divaksinasi.
"Saya kira harus ada janji untuk memberikan kebebasan dengan mereka yang sudah divaksinasi, sehingga kita bisa menunjukkan betapa kita percaya dengan vaksin yang ada," katanya.
Dr Vally setuju dan mengatakan harus ada insentif agar orang bersedia divaksin, karena saat ini masih banyak yang tidak ingin cepat-cepat mendapatkan vaksinasi.
Artikel ini diproduksi dan dirangkum oleh Sastra Wijaya dari laporannya dalam bahasa Inggris
Inilah penjelasan mengapa sudah divaksinasi masih harus pakai masker, menjaga jarak, bahkan masih akan ada pembatasan perjalanan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya