Mengejutkan, Diego Michiels Gabung PSSI
Okto, Tibo dan Irfan Bachdim Segera Menyusul
Selasa, 09 Oktober 2012 – 10:05 WIB
JAKARTA - Latihan perdana timnas PSSI untuk Training Centre (TC) tahap ketiga akhirnya digelar di Lapangan C Senayan Kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (9/10). Hingga pada sesi latihan pagi kemarin, jumlah pemain yang bergabung ke timnas baru 21 orang. "Irfan Bachdim masih dalam perjalanan dari Belanda. Keluarganya kan ada di sana, istrinya juga ada di sana jadi kita maklumi, mungkin sore sudah tiba di Jakarta," kata Pelatih Timnas Nil Maizar di Lapangan C Senayan Jakarta, Selasa (9/10).
Kejutan terjadi saat Diego Michiels yang tidak masuk dalam daftar 31 pemain yang dipanggil PSSI ikut bergabung. Dengan mengenakan rompi berwarna biru, Diego terlihat cukup antusias mengikuti instruksi pelatih Nil Maizar.
Baca Juga:
Pelatih Nil Maizar menyatakan masih menunggu 10 pemain untuk bergabung. Mereka adalah Irfan Bachdim, Oktovianus Maniani dan Titus Bonai (Tibo).
Baca Juga:
JAKARTA - Latihan perdana timnas PSSI untuk Training Centre (TC) tahap ketiga akhirnya digelar di Lapangan C Senayan Kompleks Gelora Bung Karno,
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Ariotedjo Bocorkan Update Naturalisasi Ole Romeny
- Go Ahead Eagles vs FC Twente Remis, Ada Kabar Baik dari Mees Hilgers
- Dramatis! Persija Tak Sanggup Memukul 10 Pemain PSBS Biak
- Thailand Masters 2025: Kado Perpisahan Manis Lanny/Fadia
- Saat Persib Berpesta, Pelatih PSM Murka dan Salahkan VAR
- Semen Padang Gagal, Borneo FC Menang, Cek Klasemen Liga 1