Mengenal Danau-Danau Unik dan Misterius di Dunia
Minggu, 31 Mei 2015 – 05:30 WIB

Foto-foto: ist.
Crater Lake (Oregon, Amerika Serikat)
Danau Kawah. Tujuan wisatawan berkelas di dunia. Tingkat tantangannya membuat wisatawan penasaran berduyun-duyun ke Taman Nasional Danau Kawah di Oregon. Crater Lake terkenal karena warna biru yang sangat kontras dan kejernihan yang luar biasa.
Crater Lake adalah danau terdalam di Amerika Serikat dan salah satu daerah yang paling terawat baik, dan disebut-sebut bebas dari polutan alami.
ALAM adalah keindahan sejati di dunia. Di saat kehidupan berjalan serba cepat dan teknologi menguasai, menyaksikan keindahan nan alami adalah solusi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Rahasia Resep Masker Kunyit untuk Kulit Wajah Cerah Alami, Nomor 2 Silakan Dicoba
- 7 Perbedaan Menarik Penggunaan Herbal untuk Alergi Makanan dan Debu
- Obati Sinusitis dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik