Mengenal Lebih Dekat Fitur Keselamatan Aktif dan Pasif di Xpander Cross
Selasa, 25 Oktober 2022 – 19:12 WIB

Mitsubishi Xpander Cross ditanami fitur keselamatan aktif dan pasif. Foto: ridho
AYC dapat meningkatkan performa menikung dengan menyesuaikan gaya pengereman pada roda depan untuk mengoptimalkan kestabilan kendaraan saat bermanuver secara cepat atau di jalan yang licin.
Fitur yang pertama kali digunakan pada Mitsubishi Lancer Evo itu beroperasi bersamaan dengan fitur Anti-lock Braking System (ABS) dan Active Stability Control (ASC).
Pengemudi juga bisa melihat kinerja AYC di meter cluster Xpander Cross untuk menunjukkan seberapa efektif fitur itu bekerja. (rdo/jpnn)
Mitsubishi telah melengkapi Xpander Cross terbaru dengan sederet fitur keselamatan aktif maupun pasif. Apa saja?
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Fasilitas Resmi Bodi & Cat Mitsubishi Hadir di Bekasi dan Bogor, Ada Promo Menarik
- Mitsubishi Delica Mini Edisi Khusus, Harganya Mulai Rp 200 Jutaan
- Memahami Sistem Kerja Fitur ACC di Mitsubishi Xforce Ultimate DS
- Nissan Leaf Generasi Baru Akan Menjelma jadi Crossover, Punya Jangkauan 598 Km
- Mudik dengan Kendaraan Pribadi, Rifat Mengingatkan Soal Pre-trip Inspection
- 60 Diler Siaga Mitsubishi Siap Layani Pemudik Tahun Ini