Mengenal Metta Sundjaja, Sosok inspiratif Di Balik Kesuksesan BuyMe
jpnn.com, JAKARTA - Muda dan menginspirasi, dua kata yang tepat untuk menggambarkan sosok pengusaha muda Metta Sundjaja.
Dia adalah orang di balik produk skincare lokal bernama BuyMe yang dibuat khusus bagi kulit sensitif.
Sejak didirikan pada 2020, skincare ini sudah menjelma menjadi produk berkualitas dnegna harga terjangkau.
Menurut Metta, cermat dalam melihat peluang bisnis adalah salah satu kunci utama sebelum memulai bisnis.
Sukses di pasar lokal, BuyMe akan dikembangkan oleh Metta, hingga bisa diterima di pasar internasional.
"Saya ingin mengembangkan usaha skincare ini dengan jangkauan yang lebih luas," ujar Metta, dalam keterangannya, Jumat (11/8).
Selain itu, kata Metta, fondasi utama dari keberhasilan pebisnis adalah bisa mengatur keuangan pribadi dengan keuangan perusahaan dengan baik.
"Sangat penting untuk tidak memakai uang perusahaan untuk kepentingan pribadi, mau pun sebaliknya," tuturnya.
Mengenal Metta Sundjaja, sosok inspiratif di balik kesuksesan brand skincare BuyMe.
- Hadir di Healthy Fest 2024, NPURE Kampanyekan Generasi Kulit Sehat Indonesia
- Thariq Halilintar & Pratama Arhan Ungkap Rahasia agar Penampilan Prima, Lebih Berkelas
- Rayakan 7 Tahun SA Naturel, Shandy Aulia Perkenalkan Produk Baru
- BareMinerals, Kosmetik dengan Kandungan Mineral Sehat yang Cocok untuk Semua Jenis Kulit
- Terus Meningkat, Wirausaha Muda Harus Manfaatkan Digitalisasi
- Kharites Beauty Raih Penghargaan Sebagai Perusahaan Network Marketing Terbaik