Mengenal Minuman Sari Buah Asal Tasmania
Kamis, 31 Desember 2015 – 00:41 WIB

Mengenal Minuman Sari Buah Asal Tasmania
Karina telah mencicipi banyak cider dalam pekerjaannya dan juga sebagai ketika berperan sebagai juri. Ia mengatakan, cita rasa sari buah cider ala Tasmania mulai berkembang.
"Biasanya mereka menyebut itu untuk produk apapun, dibutuhkan sekitar sepuluh tahun untuk membuatnya dan Anda benar-benar mulai merasa memilikinya. Jadi, Anda akan mulai melihat minuman sari buah khas Tasmania ini muncul," ungkapnya.
Minuman adalah fitur yang signifikan dalam Festival Rasa di Tasmania. Di sana, minuman sari buah beralkohol atau yang dikenal dengan ‘cider’
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol Diturunkan dari Jabatannya
- Babak Baru Perang Dagang Dunia, Indonesia Jadi 'Sasaran Empuk'
- Dunia Hari Ini: Barang-barang dari Indonesia ke AS akan Dikenakan Tarif 32 Persen
- Warga Indonesia Rayakan Idulfitri di Perth, Ada Pawai Takbiran
- Daya Beli Melemah, Jumlah Pemudik Menurun
- Dunia Hari Ini: Mobil Tesla Jadi Target Pengerusakan di Mana-Mana