Mengenal Sosok Chilla Kiana, Penyanyi Langganan Disney Channel
Rabu, 27 April 2022 – 21:57 WIB
Kini, pesohor kelahiran 30 September 1996 ini tengah menyiapkan lagu barunya bersama Universal Music Indonesia.
Baca Juga:
"Impian terbesar aku bisa mempunyai dampak luas dan positif. Goal terdekatnya mempunyai album," ungkapnya.
Dia juga membuat gerakan bangga Indonesia lewat konten-konten menarik melalui di akun Instagram @gueindonesiabgt.
"Tujuan aku hanya satu, mengajak teman-teman untuk bangga sebagai Indonesia dan semakin mencintai negeri ini," kata perempuan yang hobi membaca ini.
Selain itu, di tengah kesibukannya Chilla meluangkan waktu mengajar bahasa Inggris melalui akun Tiktoknya @chillakiana. Siaran live tiap seminggu sekali sejak 6 bulan terakhir. (jlo/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Sejak berusia 7 tahun, Chilla Kiana sudah terlibat dalam beberapa serial anak garapan Disney Channel Asia.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Unfinished Menambah Daftar Lagu Berkualitas Karya Dinda Ghania
- Gempi jadi Penyanyi, Gisel Siap Dukung Anak Berkarir di Industri Musik
- Lucunya Gempi Merengek Minta Ayam Goreng saat Rekaman Lagu Bareng Yura Yunita
- Guntur Breathe Rilis EP 'Relate', Persembahan Untuk Milenial dan Gen Z
- Memulai Debut Sebagai Penyanyi, Ferencia Rilis Ulang Lagu Cinta Milik Chrisye
- Melly Goeslaw Gelar Konser Everlasting Harmony, Kolaborasi dengan Ello hingga Rossa