Mengenang 10 Tahun Kepergian Uje, Umi Pipik Ungkap Satu Hal yang Tidak Bisa Dilupakan
Minggu, 09 April 2023 – 14:10 WIB

Umi Pipik mengenang 10 tahun kepergian Uje. Foto: ANTARA/Lifia Mawaddah Putri.
"Banyak kenangannya dan kebaikan-kebaikannya," sambungnya.
Dia menuturkan, ada satu hal yang selalu diingatnya dari mendiang Uje.
Itu adalah ketidakinginan Uje untuk mencampuri urusan orang lain.
"Hal yang saya ingat adalah apa yang beliau ajarkan ke istri dan anak, ke umat dan sahabatnya, beliau enggak mau urusin hidup orang, kalau ada yang ngomongin orang dia minggir, enggak dengar," ucap Umi Pipik.
Umi Pipik mengenang kepergian suaminya, Ustaz Jefri Al Buchori atau akrab disapa Uje yang sudah 10 tahun
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Umi Pipik Dihina, Lisa Dipaksa Menandatangani Surat
- Umi Pipik Dihina Haters, Abidzar Langsung Bertindak
- Abidzar Somasi Warganet yang Diduga Hina Ibunya, Umi Pipik Merespons Begini
- Abidzar Bersedia Damai dengan 2 Akun yang Diduga Komentar Negatif ke Umi Pipik?
- Abidzar Al-Ghifari Kenang Momen Ulang Tahun Bersama Sang Ayah
- Abidzar Layangkan Somasi Kepada 2 Warganet yang Diduga Menghina Umi Pipik