Mengerikan, Detik-detik Ombak Laut Selatan Menyeret Peserta Ritual, 11 Orang Meninggal Dunia
Minggu, 13 Februari 2022 – 15:01 WIB

Tim SAR gabungan melakukan pencarian korban hilang yang terseret ombak Laut Selatan di Pantai Payangan Jember, Minggu (13/2). Foto: ANTARA/VJ Hamka Agung Balya
Mereka melakukan kegiatan ritual meditasi untuk menenangkan diri di tepi pantai Payangan Jember.
Namun, tiba-tiba tergulung ombak laut selatan yang menyebabkan peserta ritual terseret.
Berikut nama-nama korban meninggal dunia:
1. Kholifah warga Desa Gugut, Kecamatan Rambipuji, Kabupaten Jember.
2. Bu Syaiful, warga Desa Krasak, Kecamatan Ajung, Kabupaten Jember.
3. Ida warga Tawangalun, Kecamatan Rambipuji, Kabupaten Jember.
4. Pinkan (13) warga Tawangalun, Kecamatan Rambipuji, Kabupaten Jember.
5. Bu Bintang, warga Kelurahan Gebang, Kecamatan Patrang, Kabupaten Jember.
Ritual di Pantai Payangan, Jember, memakan korban. Sebanyak 11 orang meninggal dunia setelah ombak laut selatan tiba-tiba datang dan menyeret para korban, mengerikan
BERITA TERKAIT
- Kebakaran Kapal di Lamongan, 2 Orang Meninggal Dunia
- Banjir Probolinggo, 1 Warga Meninggal Dunia
- Operasi SAR Ditutup, 3 Korban Longboat Terbalik di Malut Dinyatakan Hilang
- Mobil Terjun ke Laut di Tanjungpinang, Pengemudi Meninggal Dunia
- Fikri Jufri
- PT NWR Salurkan Rp 314 Juta untuk Ahli Waris Korban Kecelakaan Maut di Sungai Segati