Mengharukan, Korban Kecelakaan Tol Cipali Sempat Minta Semur Jengkol
Selasa, 01 Desember 2020 – 12:45 WIB
“Saya keluar kamar dan menengok ke teras. Saya kira mereka sudah sampai. Ternyata tidak ada siapa-siapa. Saya kembali istirahat,” ungkapnya.
Paginya ia menerima kabar, Vina, Adel, dan Maulana meninggal. Ia kehilangan anak sulung, cucu satu-satunya, dan menantu.
Kini Sulis hanya tinggal bersama anak perempuan kedua, atau adik Vina.
“Saya mencoba ikhlas. Semoga mereka diterima di sisi Allah,” kata Sulis. (nra/ida/bas)
Sehari sebelum kecelakaan maut di Tol Cipali itu, korban sempat menelepon ibunya.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Konon Inilah Penyebab Kebakaran Belasan Kapal Nelayan di Pekalongan
- Belasan Kapal Ikan Terbakar di Pelabuhan Pekalongan, Ini Daftarnya
- Antisipasi Gesekan, Lokasi Debat Pilkada Pekalongan Dipindah KPU ke Semarang
- Sukarelawan Barisan Luthfi Bergerak Pekalongan Deklarasi Dukung Luthfi-Yasin
- Duh, Tarif Tol Cipali Naik Mulai 30 Oktober 2024
- Pj Gubernur Jateng Resmikan 8 Proyek Infrastruktur Senilai Rp 24,1 Miliar di Pekalongan