Menginap di Petamburan, Lantas ke Polres Metro Jaksel, Membawa Senjata Tajam
Sabtu, 19 Desember 2020 – 04:38 WIB

Polisi menunjukkan alat bukti senjata tajam jenis pisau yang dibawa oleh anggota ormas Pecinta Habib Bahar (PHB) Garut (Jawa Barat) ke Mako Polres Metro Jakarta Selatan, Jumat (18/12/2020). Foto: ANTARA/Laily Rahmawaty
Setelah dilakukan tes cepat (rapid test), dua dari sembilan pemuda tersebut dinyatakan reaktif COVID-19.
"Jadi yang diamankan ada sembilan orang, empat orang di Pasar Jumat, lima orang di Semanggi. Hasil rapid test-nya ada dua orang reaktif," kata Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol Budi Sartono. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Dua orang membawa senjata tajam menginap di Petamburan, lantas ke Polres Jakarta Selatan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Ibu Dibunuh Anak Kandung Pakai Senjata Tajam di Semarang
- Mabuk, Pria Bersenjata Tajam Mengamuk di Jalan Raya Ciracas Jaktim
- Tampang Geng Motor Bersenjata Tajam Pengeroyok Warga di SPBU
- PLN Indonesia Power Bantu Korban Kebakaran di Petamburan
- 12 Pelaku Tawuran di Sawah Besar pada Malam Tahun Baru Ditangkap Polisi
- Lihat Tuh Senjata Tajam yang Dibawa Para Remaja Ini untuk Tawuran