Mengintip Interior Bus Khusus Keluarga Sultan, Wow!
Jumat, 26 Februari 2021 – 03:50 WIB

Proyek luxury interior motorhome. Foto: dok BAV
Kemudian jok electric genuine leather dengan fitur pijat, electric footstep, toilet dengan tangki air, lemari pakaian, serta kitchen yang dilengkapi dengan microwave, refrigerator, coffee maker, dan sink cuci piring.
Setiap detail pengerjaan juga terlihat presisi seturut material yang diaplikasikan.
Belum berhenti di situ saja, BAV menciptakan interior bus dengan tingkat kekedapan mumpuni.
Kelengkapan double genset membuat bus bisa diandalkan ketika keluarga pengin bertamasya di outdoor. (rdo/jpnn)
Rumah modifikasi interior, BAV dikenal spesialis menghadirkan interior kendaraan berkelas, tak terkecuali untuk kebutuhan keluarga sultan.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Berekspansi ke Pasar Kendaraan Komersial, Chery Meluncurkan Merek Rely
- LG Batal Investasi Baterai EV di RI, Prabowo Yakin Ada Investasi Negara Lain
- Indomobil Memperkuat Taring Bisnisnya dengan Rencana Membawa Merek Baru GAC Motor
- Mobil Listrik Aion UT Bakal Masuk ke Indonesia, BYD Dolphin Harus Siap-Siap
- Siap-Siap, Mobil Terbang Bakal Dijual Tahun Depan, Sebegini Harganya
- Bahlil Bakal Bahas Insentif Kendaraan Hidrogen, Gaikindo: Jangan Lompat Terlalu Jauh