Mengintip Kehidupan Mengenaskan Kaum Miskin Urban Hongkong
Rabu, 01 November 2017 – 21:05 WIB
Tukang bangunan itu pindah dari Tiongkok lima tahun yang lalu bersama keluarganya untuk mencari pendidikan yang lebih baik untuk putrinya dan upah yang lebih tinggi.
”Hanya ini yang bisa kita dapatkan, banyak pendatang baru tinggal di tempat seperti ini pada awalnya,” kata Liu. ”Tapi saya tidak berpikir kami akan tetap berada di sini setelah bertahun-tahun,” katanya.
Putri Liu merindukan rumah lamanya di provinsi Guangdong yang terdiri atas empat kamar tidur dan dapur. ”Kami memiliki lebih banyak tempat di sana,” katanya. (tia/The guardian/ce1/JPC)
Sebagian besar warga miskin Hongkong tinggal di ruangan yang tak lebih luas dari sel penjara
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- ICONZ ke-8 Bahas Peran Zakat dalam Mengentaskan Kemiskinan Ekstrem
- Resmi Hadir, Penabulu Shop Punya Visi Sosial Berkelanjutan
- Muzani Beber Tekad Presiden Prabowo Hapus Kemiskinan, Ada Kata Sungguh-Sungguh
- Pengelolaan Zakat BAZNAS Jadi Sorotan di Konferensi ZATCA Riyadh
- Pemerintah Memperkuat Komitmen untuk Pencapaian Target SDGs
- Bobby Gafur: Pengentasan Kemiskinan Jadi Isu Utama Rapimnas Kadin 2024